11 Inspirasi Kerajinan Tangan dari Kertas

kerajinan tangan dari kertas

Kerajinan tangan dari bahan kertas banyak digemari oleh pecinta kerajinan tangan, selain bahannya yang mudah didapatkan, proses pembuatannya juga relatif mudah dengan alat-alat yang mudah didapatkan pula, bahkan alat yang dipakai cenderung sudah ada di setiap rumah.

Hampir setiap orang mulai dari usia anak-anak hingga dewasa bisa membuat kerajinan tangan dari bahan kertas ini. Hasil kerajinan tangan dari bahan kertas ini bisa beragam pemanfaatannya, mulai dari hiasan rumah, kamar atau digunakan juga sebagai tempat menaruh barang-barang tertentu.

Berikut kami sajikan contoh-contoh kerajinan tangan dari bahan kertas sebagai inspirasi anda:

1. Lampion Duduk
Lampion duduk dari bahan kertas

2. Miniatur Jas
Miniatur Jas dari bahan kertas

3. Burung Hiasan
Burung dari bahan kertas

4. Hiasan Dinding 3D
Hiasan dinding tiga dimensi dari bahan kertas

5. Bunga Mawar Warna-warni
bunga mawar dari kertas

6. Bungan Mawar dari Koran Bekas
Bunga mawar dari koran bekas


7.  Buku Lipatan 3D
Buku lipatan tiga dimensi dari kertas

8. Kupu-kupu dari Koran Bekas
kupu-kupu kertas

9. Siluet Kota
Siluet Kota dari kertas

10. Hiasan Dinding Berbentuk Hewan
Hiasan dinding kepala hewan dari kertas

11. Tas (Paper Bag)
paper bag unik

Bagus-bagus bukan? Selamat berkarya!

No comments

Post a Comment